Acara Employee Day

Employee Day adalah salah satu acara tahunan di perusahaan kami. Yaitu hari dimana seluruh karyawan libur bersama. Ini juga termasuk alternative untuk menambah rasa keakraban antar member dan untuk meningkatkan semangat kerja. Asik juga sih acara kayak gini..( apalagi gretongan alias gratisan...hehehe )

Kayak acara employee day ADM tahun 2010 yang dilaksanakan oleh welding dept. di daerah Lembang, Bandung, tepatnya di hotel Grang Lembang. See the picture yang pake kaca mata keren abis kan???*ampun jangan timpuk saya karena tulisan yang dicetak tebal diatas*

Yah sekali-kali kita memang perlu acara liburan seperti ini. Soalnya penat dan jenuh juga kalau setiap hari kita mesti bekerja terus.

Menikmati sejuknya udara pegunungan yang benar-benar fresh. Jauh dari polusi Jakarta.

Gw sih sebagai karyawan berharap acara kayak gini tidak cuma dilaksanakan setahun sekali, kalau bisa sebulan sekali, syukur-syukur bisa seminggu sekali..hehehe